Babinsa Koramil 1428-01/Mamasa Melaksanakan Pembersihan Masjid Bersama dengan masyarakat di wilayah binaan

    Babinsa Koramil 1428-01/Mamasa Melaksanakan Pembersihan Masjid Bersama dengan masyarakat di wilayah binaan

    Mamasa - Babinsa Koramil 1428-01/Mamasa Kodim 1428/Mamasa, Serda Basri melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan Masjid di Desa Tamalantik Kec. Tanduk Kalua Kab. Mamasa. Jumat (30/06/2023)

    Untuk memberikan contoh dan teladan yang baik dalam berbagai kegiatan di wilayah Babinsa selalu hadir di tengah-tengah masyarakat. Melalui peran aktifnya tersebut untuk berusaha menjalin silaturahmi dan kedekatan bersama warganya, guna melaksanakan pembinaan teritorial demi terwujudnya kemanunggalan TNI dan Rakyat. Apa yang dilakukan oleh Serda Basri, merupakan salah satu bukti nyata kepedulian aparat Babinsa terhadap sarana ibadah yang di gunakan untuk kepentingan bersama.

    Serda Basri mengatakan Kegiatan yang kami lakukan merupakan pengaplikasian tugas dan peran Babinsa dalam melakukan pendekatan persuasif dan humanis sehingga dapat dirasakan oleh masyarakat, yaitu dengan melakukan upaya nyata, membaur dengan masyarakat, bahu membahu bekerja bersama dengan masyarakat di wilayah binaan.

    "Upaya nyata tersebut antara lain dengan cara terjun langsung bersama masyarakat melakukan kegiatan kerja bakti gotong royong, seperti bersihkan tempat ibadah, Atas dasar semangat pengabdian kepada masyarakat, tugas tersebut dilaksanakan dengan keikhlasan dan suka cita, Ucap Serda Basri"

    mamasa
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Rayakan Hari Raya Idul Adha, Kodim 1427/Pasangkayu...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 1427/Pasangkayu Salurkan Daging Qurban...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kodim 1418/Mamuju : JAHAT SIH, di kelurahan Rimuku
    Danrem 142/Tatag menyambut Kedatangan PJ Gubernur Sulawesi Barat Yang Baru
    Babinsa Pasangkayu Berikan Dukungan Besar dalam Panen Padi di Desa Martasari
    Operasi Bersih Drainase: Kolaborasi Pemdes, Babinsa, dan Warga Cegah Banjir
    Kedekatan Babinsa dengan masyarakat melaksanakan karya bakti pembersihan saluran air

    Ikuti Kami